Ketika Upacara Ngaben Harus Kehilangan Esensinya

Ketika Upacara Ngaben Harus Kehilangan Esensinya

Ketika itu waktu baru menunjukkan pukul 1 siang saat HP di saku celana berbunyi. Pesan yang saya terima dari adik hanya mengatakan bahwa kakek telah pergi dan meminta agar ikut mendoakannya. Pesan itu tidak langsung saya respon karena masih sibuk mengawasi tukang yang...
Konsep Ketuhanan Menurut Bhagavad Gita

Konsep Ketuhanan Menurut Bhagavad Gita

Salah satu sifat Tuhan Yang Maha Esa adalah Vidhi, berarti Maha Tahu. Dalam konsep Ketuhanan Hindu di Indonesia, sifat Vidhi inilah yang paling banyak diketahuai. Lalu dengan mengadopsi bahasa Bali dan Cina muncullah frase “Ida Sang Hyang Vidhi Wasa.” Jadilah, nama...
Filsafat Advaita dari Adi Sankaracharya

Filsafat Advaita dari Adi Sankaracharya

Sankara lahir pada tahun 788 Masehi di wilayah bernama Kaladi, di Propinsi Kerala, India Selatan. Sankara, demikian nama pemberian dari kedua orang tuanya, lahir dari pasangan brahmana bernama Sivaguru dan Aryamba. Pasangan ini telah lama menikah, namun tidak...
Psikologi Krama Bali

Psikologi Krama Bali

“Tingkah krama Bali sing luungan teken cicing”. Begitu kira-kira salah satu umpatan seorang rekan saat kami terlibat dalam diskusi mengenai watak dan karakter orang Bali. Pada awal diskusi kami mempertanyakan kenapa (dulu) di Bali relatif lebih aman dari pada di...
Translate »